Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2012

NouraBooks Academy Writing Camp; Kumpul-kumpul Sambil Nulis Novel Roman Remaja

NouraBooks Academy Writing Camp Kumpul-kumpul Sambil Nulis Novel Roman Remaja Satu orang nulis satu novel dalam 30 hari?? Ciyuus? Nulis satu novel dalam 30 hari itu bukan mimpi lagi. Memang butuh komitmen sih, tapi kalau dapat trik dan tips dari penulis keren kayak Raditya Dika, Sitta Karina dan Orizuka, kita pasti bisa! Tertarik?

Puasa Hari Asyuro' dan Amalan Lainnya

Syeikh Nawai al-Bantani Dalam kitab Nihayatuz Zain, Syaikh Nawawi al-Bantani menerangkan hari-hari tertentu yang disunnahkan berpuasa. Pertama puasa hari arafah, yaitu puasa pada tanggal sembialn Dzulhijjah bagi yang tidak berhaji. Kedua puasa tanggal sepuluh Muharram yang dikenal dengan hari asyuro'. Ketiga puasa tanggal Sembilan Muharram atau disebut dengan hari tasu'a. Keempat puasa enam hari di bulan Syawwal. Kelima puasa tanggal tiga belas pada tiap bulannya. Keenam puasa hari senin dan kamis. Demikian diterangkan dengan kalimat يسن صوم عرفة وعاشوراء وتاسوعاء وستة من شوال وأيام البيض والاثنين والخميس Tanggal sepuluh Muharram yang dalam bahasa arab disebut asyuro' adalah hari istimewa. Nabi pernah ditanya mengenai keistimewaan tanggal tersebut. Beliau menjawab bahwa puasa tanggal 10 Muharram yakaffirus sannah al-madhiyyah .